SEMUA KATEGORI
Begini Seharusnya Sahabat
@abinyaiman | ( 0 Hal color + 184 B/W )
Kategori : Religi
Esensi hijrah sebenarnya bukan pada saat mengambil keputusan untuk berhijrah. Lebih dari itu, hijrah membutuhkan sahabat yang saling menguatkan di tengah jalan berliku. Hijrah bukanlah perkara mudah. Ketika semangatmu turun, setidaknya ada sahabat yang menguatkanmu. Sudah sunnatullah, jika hati manusia…
Belahan Jiwa - berdasarkan kisah nyata
Andrie K. Wardana | ( 0 Hal color + 324 B/W )
Kategori : Novel
Sang Penulis takdir telah merancang sebuah kisah: Panji dan Nisa digariskan menjalin cinta. Suka dan duka berkelindan dalam sulaman realitas kehidupan. Mereka pun tak pernah tahu seperti apa wajah takdir yang sebenarnya. Tapi selama sang belahan jiwa menyertai, selalu ada…
Benang Waktu
Mohd. Adrizal | ( 0 Hal color + 118 B/W )
Kategori : Kumpulan Puisi
Buku ini merupakan sepilah sajak/puisi yang ditulis dalam rentang waktu tiga tahun oleh penyair, sehingga menjadi sebuah antologi puisi mengenai waktu dengan segala aspek yang hidup di dalamnya. Buku puisi ini membentuk dirinya dari musim, munajat, hingga dongeng-dongeng yang bermetafor…
Benefit
Lutfianya Assyifa | ( 0 Hal color + 134 B/W )
Kategori : Novel
Kisah ini bercerita tentang seorang Namira Putri yang mendapatkan beasiswa untuk bersekolah di sekolah ternama di kotanya. Awalnya kehidupan dia baik-baik saja, kemudian berubah ketika sahabatnya sendiri, meminta dirinya untuk mengundurkan diri di sebuah olimpiade nasional. Jelas Namira menolak permintaannya…
Berbagai Stres Kekeringan pada Hibrida Jagung
Perubahan iklim global dewasa ini memengaruhi banyak sektor kehidupan termasuk terhadap sektor pertanian. Perubahan iklim global menyebabkan terjadinya kekeringan pada lahan-lahan pertanian produktif di Indonesia. Selain itu, konversi lahan-lahan subur menjadi areal industri menyebabkan terjadinya perpindahan area produksi pertanian ke…