• October 22, 2019 · Artikel
    Kehidupan di era modern sekarang ini, menuntut banyak hal yang serba instan. Tak jarang, mengikuti arus gaya hidup di kota besar membuat kehidupan banyak orang menjadi serba terburu-buru seh­ingga cenderung mengabaikan kesehatan. Belum lagi berbagai tugas kantor yang menumpuk dengan deadline yang sudah mepet menjadi penyebab salah satu penyakit yang kerap muncul dan dikeluhkan banyak orang yaitu tekanan darah tinggi (hipertensi). Seseorang dikategorikan menderita hipertensi jika pengukuran tekanan darah 3 kali berturut-turut menunjukkan angka ≥ 140/90 mmHg.
     
     
    Selengkapnya »
     
  • March 12, 2019 · Artikel
    Kanker adalah penyakit yang disebabkan oleh kelainan genetik, hormonal, gaya hidup, dan lingkungan. Karena bersarangnya kanker kesehatan pun seolah di ujung tanduk. Pasalnya obat kanker memang belum ditemukan. Selama ini cara membunuh sel kanker adalah dengan kemoterapi, radiasi, operasi, terapi hormon, dan imunoterapi.
     
    Namun, bukan hanya tindakan medis saja yang bisa dilakukan. Sudah banyak orang yang membuktikan bahwa ada beberapa bahan tanaman dari alam yang bisa membantu menghadang kanker.  Sirsak, kitolod, sambung nyawa, dan masih banyak lagi tanaman herbal yang diketahui mampu menangkal kanker. Pernah mendengar tentang rami? Atau bahkan sudah tahu wujud dan manfaat dari rami?
     
    Selengkapnya »