• December 30, 2019 · Artikel
    Di zaman sekarang ini di mana semua harga-harga kebutuhan pokok melambung tinggi, rasanya punya uang banyak tetap saja pengeluarannya seperti air mengalir. Apalagi, kalau penghasilan kita pas-pasan, jangankan untuk keperluan mendadak, untuk kebutuhan utama saja sudah bikin ngos-ngosan karena belum sampai pertengahan bulan, uang gaji kita sudah melayang habis. Bener nggak?
     
    Selengkapnya »
     
  • July 9, 2019 · Artikel

    Keuntungan seorang Ibu yang berkarier ialah memiliki pendapatan sendiri yang dapat ia gunakan untuk keluarga ataupun untuk dirinya. Kendati begitu, menjadi wanita karier sekaligus manajer keuangan keluarga tentu harus sangat hati-hati.

    Adanya pendapatan pribadi, terkadang para ibu yang berkarier suka lupa diri dan membelanjakan keuangannya secara tidak baik sehingga membuat alokasi dana keluarga malah terpakai pada akhirnya. Juga, alih-alih pas-pasan, pendapatan Anda dan pasangan terkadang tidak selalu mencukupi kebutuhan selama sebulan.
    Itu berarti ada yang salah dalam perencanaan keuangan anda. Lalu bagaimana tipsnya agar keuangan keluarga dapat kita kelola dengan baik?
     
    Selengkapnya »