SEMUA KATEGORI
Inovasi Literasi Madrasah Ibtidaiyah
Dr. Evi Fatimatur, M.Ag | ( 0 Hal color + 131 B/W )
Kategori : Kemenag
Kota Surabaya sejak tahun 2004 sangat aktif menggerakan giat literasi, kota yang akrab disebut sebagai Kota Pahlawan kini pun bertambah titel sebagai Kota Literasi. Fakta akan sadar literasi yang yang dari tahun ke tahun turun drastis, diperlukan upaya untuk meningkatkan…
Inovasiku untuk Negeri
Mengajar di kelas merupakan tugas sehari-hari yang dilakukan oleh guru, namun tak jarang banyak murid tampak bosan karena gurunya melakukan proses pembelajaran dengan cara itu-itu saja. Melihat kenyataan tersebut, ada keinginan dari rekan-rekan guru yang tergabung dalam kelompok literator kekinian…
INTERRUPTIONS IN THE OPRAH SHOW (A CASE STUDY OF CONVERSATIONAL ANALYSIS)
Idah Maulidah | ( 0 Hal color + 84 B/W )
Kategori : Bahasa
Oprah Winfrey berhasil meraih kesuksesan sebagai HOST sebuah acara TALK SHOW yang diberi tajuk OPRAH WINFREY SHOW di negaranya Chicago dan ditayangkan oleh beberapa stasiun televisi, termasuk Indonesia. Banyak bintang tamu yang telah diundang untuk diwawancara, salah satunya penulis novel…
Ishikawa ini Ceritaku
Buku ini mencoba untuk merangkai cerita menjadi sebuah alur yang mudah diikuti. Tata Bahasa yang digunakan juga bukan ilmiah, mengalir dari gaya penulisan masing-masing kontributor. Cerita diawali dengan pengalaman dan kesan mengenai Ishikawa dan diakhiri dengan artikel menarik mengenai bagaimana…
Islam Pelopor Dunia Sains & Geografi
Agus S Anwar | ( 0 Hal color + 72 B/W )
Kategori : NonFiksi
Abad pertengahan maseh, pengetahuan dan Sains tertuju ke negeri-negeri muslim seperti Iraq, Afghanistan, Madinah, Spanyol dan sebagainya yang kebanyakan berada di wilayah Timur Tengah. Kemudian di akhir abad ke-10an para ilmuwan dan filsuf dari Yunani seperti Plato dan Aristoteles mulai…