The Journey of Writing
            
            
            
              Bagi sebagian orang, aktivitas menulis bukan sekadar hobi, melainkan sudah menjadi bagian tak terpisahkan dari dirinya. Meski perjalanan hidup memaksanya berhenti menulis, nyatanya itu hanya sementara. Pada akhirnya, sang waktu akan membuat rasa cinta di masa silam itu kembali bersemi.…