Blog BITREAD
November 25, 2019
Kecerdasan emosional merupakan suatu kemampuan untuk me­nerima, memahami dan mengungkapkan perasaan kita dalam mengendalikan emosi. Kemampuan tersebut akan menuntun kita agar dapat menghasilkan sesuatu yang bermanfaat.
November 25, 2019
Ketika saat ini kamu sudah mempunyai pasangan, namun takdir mempertemukanmu dengan orang yang pernah menjalin hubungan denganmu kemudian kandas dan membuatnya menjadi salah satu dari mantan pacarmu. Tentu perasaan gugup, nervous dan terkejut menghampiri.
November 25, 2019
Menurut definisinya, passive income adalah penghasilan yang diterima secara teratur dengan sedikit usaha yang diperlukan untuk mempertahankannya. Tagline atau mottonya, MAKING MONEY WHILE YOU SLEEP.
November 19, 2019
Siapapun kamu dan apapun pekerjaan yang kamu lakukan, pasti pernah mengalami yang namanya stres. Stres adalah hal yang normal, apalagi jika stres tersebut berdampak positif pada dirimu, misalnya, kamu menjadi lebih produktif dari sebelumnya dan lebih teliti dalam mengerjakan suatu hal.  
October 28, 2019
Berkat kolaborasi antara Pemerintah Provinsi Jawa Barat, Pemerintah Kabupaten Garut, dan Bitread Publishing, serta pihak-pihak lainnya, terselenggaralah “Writingthon Jelajah Kota Garut”. Tujuan kegiatan ini untuk mempromosikan Garut melalui delapan tema tulisan, yaitu seni, budaya, wisata, kuliner, sejarah, potensi ekonomi, bisnis, dan gaya hidup. Harapannya, Garut akan semakin dikenal dan dilirik sebagai salah satu destinasi wisata yang wajib dikunjungi.
October 23, 2019
Dalam hidup, konflik kadang tak dapat dihindarkan. Bahkan sepanjang kehidupan, manusia akan terus berhadapan dengan konflik. Baik konflik antar individu, individu dan kelompok, atau kelompok dan kelompok. Termasuk halnya dengan kehidupan berorganisasi.
October 23, 2019
Ketika seseorang akan memutuskan akan kerja di sebuah perusahaan mana atau ketika seseorang memutuskan untuk resign dari kantor yang lama merupakan keputusan pribadi yang tidak bisa dinilai benar atau salahnya. Serupa saat akan menerima tawaran kerja, ada banyak pertimbangan juga saat kita akan memutuskan untuk resign dari sebuah perusahaan.
October 22, 2019
Menghadapi banyak tekanan terkadang membuat kita menjadi stres. Stres pada tahap tertentu mungkin belum dapat dikatakan bahaya karena hal itu akan memacu fokus dan tekad kita dalam melakukan sesuatu secepat mungkin. Akan tetapi, hati-hati jika kita menuju tahap stres berat karena kesulitan mengelola emosi.
October 22, 2019
Kehidupan di era modern sekarang ini, menuntut banyak hal yang serba instan. Tak jarang, mengikuti arus gaya hidup di kota besar membuat kehidupan banyak orang menjadi serba terburu-buru seh­ingga cenderung mengabaikan kesehatan. Belum lagi berbagai tugas kantor yang menumpuk dengan deadline yang sudah mepet menjadi penyebab salah satu penyakit yang kerap muncul dan dikeluhkan banyak orang yaitu tekanan darah tinggi (hipertensi). Seseorang dikategorikan menderita hipertensi jika pengukuran tekanan darah 3 kali berturut-turut menunjukkan angka ≥ 140/90 mmHg.
 
October 16, 2019
Konsep mengenai seorang karyawan menjadi seorang influencer bagi sebagian orang mungkin terdengar ganjil. Ketika mendengar kata influencer, kita memaknainya sebagai seseorang yang memiliki ratusan ribu followers pada semua media sosialnya, mendapat produk endorsement untuk dipromosikan di laman media sosialnya, dan hal “influencer” lainnya. Karyawan tidak cocok dengan definisi tersebut.
September 30, 2019
Writingthon (writing marathon) adalah sebuah metode yang dikembangkan oleh BITREAD. Program ini bertujuan untuk memproduksi buku dengan tema tertentu dalam kurun waktu yang sangat singkat. Dalam waktu yang terbatas, diharapkan buku dapat dihasilkan oleh sekelompok peserta yang mengikuti program karantina. Peserta yang berhak mengikuti program karantina tersebut diseleksi melalui karya tulis yang dikirimkan pada tahap awal program. 
September 17, 2019
Meskipun telah direncanakan dan diatur sedemikian rupa, agar selalu berkecukupan dan tidak mengalami kekurangan dana, tetapi ada saja aral yang menyebabkan seseorang harus berutang.
September 17, 2019
Presentasi adalah salah satu bentuk komunikasi. Ketika kamu sedang melakukan presentasi, sebenarnya kamu juga komunikasi. Sebuah bentuk interaksi antara dua orang atau lebih yang didalamnya terdapat informasi untuk disampaikan; tentu ada timbal balik selama proses ini berlangsung.
September 17, 2019
Seiring perkembangan zaman, kemajuan pesat yang terjadi di berbagai sektor kehidupan ternyata telah turut menciptakan beragam pola penyakit. Kemajuan di bidang transportasi, misalnya, menyebabkan orang jadi malas berjalan kaki (salah satu aktivitas sederhana yang sangat menyehatkan). Begitu pula dengan gaya hidup lainnya, seperti gemar mengonsumsi fastfood dan jarang mengonsumsi sayur dan buah, dapat meningkatkankan risiko terjangkit penyakit degeneratif.
August 20, 2019
Guru punya karya? 
Siapa bilang tidak bisa! 

Guru itu pahlawan bangsa, sudah saatnya kisahnya menjadi motivasi bagi seluruh masyarakat di Indonesia. 
August 20, 2019
Ada Workshop Komik di Bitread loh ...!
Workshop yang tidak hanya melatih membuat komik  tapi juga menerbitkan karyamu. Yuk daftar sekarang juga dan jadilah komikus cilik Indonesia!
August 15, 2019
Dua ribu lima ratus tahun lalu, kemampuan berbicara di depan umum telah menjadi satu kemampuan wajib yang harus dimiliki setiap individu di Athena kuno. Waktu berlalu, sekarang mari kita lihat kondisi kehidupan kita saat ini. Kemampuan berbicara di depan umum menjadi modal utama kita dalam menjalani kehidupan.
August 15, 2019
Bekerja sebagai seorang karyawan di perusahaan dengan rutinitas kerja yang itu-itu saja, bisa jadi membuatmu bosan atau lelah. Bosan karena kamu mengerjakan pekerjaan hal itu berulang kali setiap minggunya, atau Lelah karena hal yang kamu kerjakan tidak selesai-selesai. Untuk mengatasi hal tersebut, kamu boleh kok memiliki hobi yang dapat kamu lakukan untuk menyegarkan kembali dirimu. Salah satunya adalah hobi bermusik.
August 7, 2019
Seiring dengan perkembangan Revolusi Industri 4.0 saat ini, Dunia Marketing-pun mengikuti tren perubahannya. Dari yang sebelumnya melakukan penawaran produk secara langsung kepada calon costumer, menjadi Marketers yang harus menguasai digital marketing untuk menawarkan segenap produknya.
July 9, 2019

Keuntungan seorang Ibu yang berkarier ialah memiliki pendapatan sendiri yang dapat ia gunakan untuk keluarga ataupun untuk dirinya. Kendati begitu, menjadi wanita karier sekaligus manajer keuangan keluarga tentu harus sangat hati-hati.

Adanya pendapatan pribadi, terkadang para ibu yang berkarier suka lupa diri dan membelanjakan keuangannya secara tidak baik sehingga membuat alokasi dana keluarga malah terpakai pada akhirnya. Juga, alih-alih pas-pasan, pendapatan Anda dan pasangan terkadang tidak selalu mencukupi kebutuhan selama sebulan.
Itu berarti ada yang salah dalam perencanaan keuangan anda. Lalu bagaimana tipsnya agar keuangan keluarga dapat kita kelola dengan baik?
July 9, 2019

Industri perbankan syariah dalam beberapa tahun terakhir ini semakin tumbuh pesat. Dalam pertumbuhan yang pesat ini, dibutuhkan sumber daya manusia yang kompeten untuk mengisi posisi-posisi yang dibutuhkan.

Nah, jika kamu berminat untuk berkarir di bank syariah,  simak baik-baik tips berikut ini, ya!
July 9, 2019

Di zaman Revolusi Industri 4.0 ini, gaya  hidup kebanyakan orang sudah mulai berubah.  Dengan  dukungan  teknologi  yang  makin  canggih  dan  modern, setiap  orang berpeluang  mendapatkan  semua  hal  yang  serba  praktis dan  instan,  termasuk  pada  pola  makan.  Sebagai sampelnya, saat  ini  kita secara mudah dapat  menemukan fastfood  di  setiap  pelosok  kota,  ditambah  dengan dukungan delivery  service,  atau  layanan  antar,  sehingga  menggoda  banyak orang untuk menggunakan fasilitas ini.

July 9, 2019

Dunia ketenagakerjaan senantiasa menjadi isu hangat bagi seluruh kalangan masyarakat, di banyak negara, dan tak terkecuali Indonesia. Mulai dari kaitan isu pengangguran, gender equality, dan segenap permasalahan lainnya yang berpolemik dalam dunia kerja.....

June 18, 2019
Mimpi seorang penulis adalah ketika karyanya bisa dipublikasikan dan dinikmati oleh khalayak. Jadi, mendapat pinangan dari penerbit merupakan kebanggaan tersendiri. Tidak ada yang mustahil di dunia ini. Mari wujudkan mimpimu sebagai penulis bersama penerbit indie!
June 18, 2019
Bangsa yang maju adalah bangsa yang mencintai buku. Membaca adalah jendela dunia. Sementara aktivitas menulis merupakan langkah awal membuka jendela tersebut. Gerakan literasi sedang menjadi perhatian dunia pendidikan saat ini. Akan jadi kebanggaan tersendiri, jika satu buku kumpulan tulisan hasil karya siswa atau guru dalam satu sekolah bisa diterbitkan. Penerbit Bitread punya program yang sangat mendukung gerakan literasi ini.